Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Gaya Hidup

Berita Tempo Plus

Foto-foto yang Mengajak Kita Melihat Dunia dari Kacamata Difabel

Komunitas difabel Bali menggelar "Pameran Foto Alat Bantu Adaptif". Salah kaprah sumbangan alat bantu.

5 Februari 2025 | 15.00 WIB

Salah-satu foto karya Komang Handayani dengan obyek suasana terapi disabilitas dengan teknik blur, di Pameran Foto Alat Bantu Adaptif, di Annika Linden Centre, Denpasar, Bali 2 Februari 2025. TEMPO/Rofiqi Hasan
Perbesar
Salah-satu foto karya Komang Handayani dengan obyek suasana terapi disabilitas dengan teknik blur, di Pameran Foto Alat Bantu Adaptif, di Annika Linden Centre, Denpasar, Bali 2 Februari 2025. TEMPO/Rofiqi Hasan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Enam difabel menggelar pameran fotografi bertajuk Pameran Foto Alat Bantu Adaptif di Annika Linden Centre, Denpasar, Bali, hingga Ahad, 9 Februari 2025.

  • Pameran foto itu menyampaikan pesan soal salah kaprah pemberian alat bantu bagi difabel.

  • Peserta pameran termasuk difabel netra yang sebelumnya dibekali pelatihan fotografi.

NYOMAN Bawa mendekatkan matanya ke foto-foto yang terhampar dalam "Pameran Alat Bantu Adaptif" pada Ahad, 2 Februari 2025 di Annika Linden Centre, Denpasar, Bali. Laki-laki dengan disabilitas netra low vision itu tak bisa melihat secara jelas, tapi dia tetap mampu menangkap bentuk-bentuk obyek secara umum. “Saya masih bisa merasakan kehadiran Bapak di hadapan saya, meskipun saya tak bisa mengenali wajah Bapak,” katanya kepada Tempo di sela pembukaan pameran itu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Rofiqi Hasan (Kontributor)

Rofiqi Hasan (Kontributor)

Kontributor Tempo di Bali

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus