Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Hukum
Sirkus Keliling

Berita Tempo Plus

Solusi Menyelesaikan Tuduhan Perbudakan Pemain Sirkus OCI Taman Safari

Para eks pekerja sirkus OCI menuntut kasus mereka dibuka kembali dan meminta manajemen Taman Safari Indonesia membayar kompensasi.

23 April 2025 | 15.00 WIB

Taman Safari Oriental Circus Indonesia Eksploitasi Sirkus
Perbesar
Taman Safari Oriental Circus Indonesia Eksploitasi Sirkus

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Para eks pekerja Oriental Circus Indonesia meminta polisi membuka kembali penyelidikan dugaan pelanggaran HAM.

  • Tiga dekade lalu, mereka mengaku mengalami perbudakan, kekerasan fisik, hingga pemisahan dari keluarga.

  • Meski kasus ini sudah dihentikan puluhan tahun lalu, para pengamat menilai masih ada celah bagi polisi untuk mengusutnya.

KOMISI III Dewan Perwakilan Rakyat menggelar rapat dengar pendapat dengan para mantan pemain sirkus Oriental Circus Indonesia (OCI) dan direksi PT Taman Safari Indonesia pada Senin, 21 April 2025. Anggota DPR mendengarkan penjelasan soal kisruh di antara kedua belah pihak yang belakangan kembali mencuat.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Febriyan

Lulus dari Departemen Politik dan Pemerintahan Universitas Gadjah Mada pada 2009 dan menjadi jurnalis Tempo sejak 2010. Pernah menangani berbagai isu mulai dari politik hingga olah raga. Saat ini menangani isu hukum dan kriminalitas

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus