Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Sudah beberapa hari terakhir, Ali Akbar—bukan nama sebenarnya—setiap sore asyik mengamati kegiatan penebangan pohon zaitun di perkebunan dekat tokonya. Pedagang di Kota Al-Arish, Mesir, yang berbatasan dengan Jalur Gaza, Palestina, itu mengatakan sebentar lagi rerimbun pohon zaitun itu akan berganti dengan tembok baja.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo