Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Titah itu disabdakan sendiri oleh Raja Abdullah pada pekan lalu. Isinya: memerintahkan Kepala Keamanan Nasional Marouf Bakhit memburu anggota jaringan Abu Musab al-Zarqawi hingga tuntas ke seantero pelosok Yordania. Zarqawi adalah warga Yordania yang kini menetap di Fallujah, Irak. Jika Amerika menuding dia sebagai petinggi Al-Qaidah di Irak, Yordania menuduhnya sebagai biang kerok segala aksi teror yang menghantui negeri itu selama sebulan terakhir.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo