Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Jeon Sang-won berdiri tegak di depan jajaran kursi yang ditata seperti di ruang pertunjukan. Tampangnya lempeng. Tangannya memegang tongkat kecil panjang. Di sebelahnya terpajang miniatur kawasan zona demiliterisasi (DMZ), yang menjadi pagar pemisah raksasa antara Korea Selatan dan Korea Utara.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo