Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Investigasi

Berita Tempo Plus

Demi Mimpi Swasembada Sapi

Kementerian Pertanian membuat program Desa Korporasi Sapi atau Seribu Desa Sapi pada 2020 untuk mencapai swasembada daging. Sapi lokal dikawinkan dengan sapi Australia.

30 Juli 2022 | 00.00 WIB

Petugas Badan Karantina Pertanian Kementerian Pertanian memeriksa kondisi sapi asal Nusa Tenggara Timur (NTT) di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, 10 Juni 2022. Foto:ANTARA/  Aditya Pradana Putra
Perbesar
Petugas Badan Karantina Pertanian Kementerian Pertanian memeriksa kondisi sapi asal Nusa Tenggara Timur (NTT) di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, 10 Juni 2022. Foto:ANTARA/ Aditya Pradana Putra

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Demi swasembada daging, Kementerian Pertanian membuat program desa korporasi dan 1.000 desa sapi.

  • Di lapangan, ada program yang tak berjalan, peternak tak berpengalaman ditunjuk, dan sapi impor yang agak sukar dikawinkan dengan sapi lokal dipilih.

  • Ada sapi bunting tapi bukan hasil persilangan, melainkan bawaan.

DI Desa Ria, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, Nusa Tenggara Timur, kandang-kandang sapi menjadi tempat tumpukan jerami yang mengering, dirambati semak belukar, dengan tiang somplak dan retak. Kandang-kandang terbengkalai itu seharusnya menampung sapi pemberian Kementerian Pertanian yang mengadakan program Desa Korporasi Sapi sejak 2021.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Erwan hernawan

Erwan hernawan

Menjadi jurnalis di Tempo sejak 2013. Kini bertugas di Desk investigasi majalah Tempo dan meliput isu korupsi lingkungan, pangan, hingga tambang. Fellow beberapa program liputan, termasuk Rainforest Journalism Fund dari Pulitzer Center. Lulusan IPB University.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus