Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Lingkungan
Pencemaran Sungai

Berita Tempo Plus

Menelan Racun, Mengabaikan Sanksi

Ribuan ikan mati akibat limbah industri di Sungai Bekasi. Sanksi bukan tak ada, tapi pihak industri cuek saja.

16 Juni 2002 | 00.00 WIB

Menelan Racun, Mengabaikan Sanksi
material-symbols:fullscreenPerbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ribuan peserta Preparatory Committee Meeting (PrepCom) IV boleh saja berkumpul di Bali seraya membahas upaya menyelamatkan bumi. Namun, dengan atau tanpa PrepCom, pencemaran tampaknya jalan terus. Sabtu dua pekan lalu, misalnya, Sungai Bekasi di Jawa Barat telah mengalirkan ikan-ikan mati, korban pencemaran limbah industri. Delegasi Indonesia di Bali tentu merasa dipermalukan oleh isu limbah industri itu, tapi mau apa lagi? Ribuan ikan tawas, mujair, gurami, maupun ikan gabus tampak terapung di permukaan sungai itu, tanpa nyawa.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus