Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik

Berita Tempo Plus

Menerka Manuver Demokrat Lewat Pernyataan SBY

Partai Demokrat mulai bermanuver menjelang Pemilu 2024 lewat pernyataan Susilo Bambang Yudhoyono. Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, bereaksi keras karena pernyataan SBY itu dianggap sebagai tuduhan.

24 September 2022 | 00.00 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyalami Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono usai menyampaikan pidato kebangsaan dalam rapat pimpinan nasional (Rapimnas) 2022 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, 16 September 2022. TEMPO/M Taufan Rengganis
Perbesar
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyalami Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono usai menyampaikan pidato kebangsaan dalam rapat pimpinan nasional (Rapimnas) 2022 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, 16 September 2022. TEMPO/M Taufan Rengganis

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

JAKARTA – Pernyataan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono, tentang dugaan adanya kecurangan yang muncul menjelang Pemilu 2024 menuai reaksi dari sejumlah petinggi partai politik. Reaksi paling keras ditunjukkan oleh Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto. Bahkan ia secara khusus menggelar konferensi pers untuk menanggapi pernyataan SBY itu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus