Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik

Berita Tempo Plus

Menyiapkan Jalan Menuju Endemi

Pemerintah menyiapkan peta jalan transisi pandemi Covid-19 menjadi endemi. Perubahan status hanya bisa terjadi saat penularan kasus sudah stabil.

1 Maret 2022 | 00.00 WIB

Warga yang tengah jalani isolasi mandiri menerima paket makan siang yang dibagikan oleh relawan di Dago, Bandung, Jawa Barat, 17 Februari 2021. TEMPO/Prima Mulia
material-symbols:fullscreenPerbesar
Warga yang tengah jalani isolasi mandiri menerima paket makan siang yang dibagikan oleh relawan di Dago, Bandung, Jawa Barat, 17 Februari 2021. TEMPO/Prima Mulia

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Pemerintah menyusun roadmap transisi dari pandemi menjadi endemi.

  • Arahan langsung dari Presiden Joko Widodo.

  • WHO belum mencabut status pandemi.

JAKARTA — Kementerian Kesehatan menyusun peta jalan transisi perubahan status pandemi menjadi endemi Covid-19. Pembahasan dilakukan oleh ahli kesehatan hingga epidemiolog. "Ada beberapa tahapan untuk perubahan status itu. Kami sedang menyusun roadmap untuk mencapai situasi itu," kata Siti Nadia Tarmizi, Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kementerian Kesehatan, kepada Tempo, kemarin.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Imam Hamdi

Bergabung dengan Tempo sejak 2017, setelah dua tahun sebelumnya menjadi kontributor Tempo di Depok, Jawa Barat. Lulusan UPN Veteran Jakarta ini lama ditugaskan di Balai Kota DKI Jakarta dan mendalami isu-isu human interest.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus