Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik

Presiden Jokowi Jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di Ende

Presiden RI Joko Widodo bertindak sebagai inspektur pada Upacara Kenegaraan Peringatan Hari Lahir Pancasila di Lapangan Pancasila Kabupaten Ende

1 Juni 2022 | 07.58 WIB

Iriana mendampingi suaminya Presiden Joko Widodo mengucapakan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2022 melalui laman Instagram/Foto: Instagram/@Jokowi
Perbesar
Iriana mendampingi suaminya Presiden Joko Widodo mengucapakan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2022 melalui laman Instagram/Foto: Instagram/@Jokowi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo bertindak sebagai inspektur pada Upacara Kenegaraan Peringatan Hari Lahir Pancasila di Lapangan Pancasila Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Rabu 1 Juni 2022 pukul 07.56 Wita.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Presiden didampingi Ibu Negara Iriana Jokowi menggunakan pakaian adat Kabupaten Ende.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Upacara Kenegaraan Peringatan Hari Lahir Pancasila di Kabupaten Ende ini dihadiri oleh sejumlah tamu, baik dari kementerian/lembaga, TNI, Polri, kejaksaan, pejabat Pemerintah Provinsi NTT dan kabupaten/kota, tokoh agama, serta tamu luar negeri dengan jumlah terbatas.

Selain itu, tampak pula para pelajar dan masyarakat yang memenuhi jalan di sekitar lapangan untuk mengikuti upacara ini.

Upacara kenegaraan ini dapat diikuti oleh masyarakat Indonesia melalui siaran daring dari akun YouTube BPIP RI.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus