Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
NIKITA Sergeyevich Khrushchev adalah salah satu ikon penting dalam sejarah Uni Soviet. Khrushchev bahkan memiliki sisi kontradiksi dalam perjalanan hidupnya: ia pernah sangat dekat dengan Stalin--penguasa Uni Soviet saat itu--selama hampir 20 tahun dan ikut mendukung gerakan penangkapan dan eksekusi ribuan lawan politiknya, tapi ketika Stalin meninggal, ia malah berusaha menyelidiki kejahatan bosnya itu semasa hidupnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo