Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
INTERNET bukan tempat yang selalu aman untuk berselancar atau bertransaksi. Identitas pengguna, misalnya, dapat dibajak oleh siapa pun yang menguasai teknologi internet. Identitas pengguna itu antara lain menyangkut alamat elektronik, program penjelajah yang dipakai, dan sistem operasi yang digunakan. Dengan mengetahui informasi tentang identitas tersebut, para penyamun jaringan digital (hacker), misalnya, dapat memanfaatkannya untuk menyusup dan membobol sistem.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo