Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Film horor Korea Selatan Dark Nuns sukses meraup 1 juta penonton di Indonesia.
Beda selera film horor buatan Korea dan Indonesia.
Tanpa kejutan alias jump scare film-film horor Korea menyuguhkan kengerian intensif.
SATU lagi film Korea Selatan yang sukses di bioskop Indonesia: Dark Nuns. Sebuah sajian sinema horor thriller supranatural yang sudah tayang di Tanah Air sejak 24 Januari 2025.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo