Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Sosok

Berita Tempo Plus

Bermula dari Akta Kelahiran

Menjadi Puteri Indonesia mengubah rencana keluarga Frederika. Tampil maksimal karena syarat dari ayah.

21 Desember 2019 | 00.00 WIB

Frederika Alexis Cull, Putri Indonesia 2019 sekaligus Miss Universe Top 10,  di Jakarta, Senin, 16 Desember 2019. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Perbesar
Frederika Alexis Cull, Putri Indonesia 2019 sekaligus Miss Universe Top 10, di Jakarta, Senin, 16 Desember 2019. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Frederika ikut Puteri Indonesia karena bisa berkampanye tentang anak-anak yang tidak memiliki akta kelahiran.

  • Sebelum ikut kontes kecantikan, Frederika punya rencana usaha food truck.

  • Menurut Frederika, untuk menjadi Puteri Indonesia tak hanya cantik, tapi juga harus pintar.

MATAHARI sudah separuh jalan menuju kaki langit ketika Frederika Alexis Cull tiba di kantor stasiun televisi swasta di Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur, Senin, 16 Desember lalu. Begitu sampai di ruang tamu, ia seolah-olah tak mau diganggu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Nur Alfiyah

Bergabung dengan Tempo sejak Desember 2011. Kini menjadi redaktur untuk Desk Gaya Hidup dan Tokoh majalah Tempo. Lulusan terbaik Health and Nutrition Academy 2018 dan juara kompetisi jurnalistik Kementerian Kesehatan 2019. Alumnus Universitas Jenderal Soedirman.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus