Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Film

SCTV Putar Film Indonesia Saat Lebaran, Ada Si Juki The Movie

Film layar lebar yang diputar SCTV selama libur Lebaran itu, beberapa di antaranya baru pertama kali diputar di televisi. Termasuk Si Juki The Movie.

14 Juni 2018 | 15.00 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Si Juki The Movie. YouTube

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

TEMPO.CO, Jakarta -Menyambut kemeriahan Lebaran 2018, SCTV menyuguhkan berbagai sajian spesial untuk pemirsanya. Salah satunya adalah sajian film Indonesia.

Baca:
Dibintangi Artis Cilik, Kuntilanak Bukan Film Anak-anak
Nagabonar Reborn Siap Diproduksi, Dibintangi Gading Marten
3 Film Hollywood Ini Siap Mengisi Libur Lebaran 2018

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Sejumlah film layar lebar Indonesia akan tayang selama tiga hari, mulai dari Jumat, 15 Juni 2018, hingga Minggu, 17 Juni 2018.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Berikut jadwal tayang film layar lebar di SCTV saat Lebaran 2018:

Jumat, 15 Juni 2018

- One Day in The Haram (7.30 WIB)
- Si Juki The Movie (12.30 WIB)
- Sweet 20 (14.30 WIB)
- Hangout (23.30 WIB)Film Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 2, berada diurutan kedua film Indonesia terlaris pada 2017 dengan 4,08 juta penonton selama masa penayangan film ini yang mendapatkan keuntungan kotor 143 miliar rupiah. twitter.com

Sabtu, 16 Juni 2018

- Abdullah vs Takeshi (6.30 WIB)
- Takut Kawin (12.30 WIB)
- Shy Cat (14.30 WIB)
- Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 2 (17.00 WIB)
- Kapan Kawin (23.30 WIB)

Minggu, 17 Juni 2018

- Bajaj Bajuri The Movie (6.30 WIB)
- Ada Cinta di SMA (12.30 WIB)
- Talak 3 (14.30 WIB)
- Ayat Ayat Cinta 2 (17.00 WIB)
- Bulan Terbelah di Amerika Part 2 (23.30 WIB)

Dari film layar lebar yang diputar itu, beberapa di antaranya baru pertama kali diputar di layar kaca, yakni Si Juki The Movie, Takut Kawin, Warkop Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 2, dan Ayat-ayat Cinta 2.

TABLOIDBINTANG.COM

Image of Tempo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Image of Tempo
>
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus