Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Sutradara Rizal Mantovani membuat komik berjudul Jagadsaga.
Cerita pahlawan super itu terinspirasi Batman dan Daredevil, bukan Superman yang merupakan komik kesukaan Rizal.
Komik Rizal Mantovani bisa dinikmati secara online dan akan dicetak pada akhir tahun ini.
SUTRADARA Rizal Mantovani mewujudkan mimpinya: membuat komik. Judul cerita bergambar itu diambil dari nama tokoh utamanya, Jagadsaga.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo