Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Presiden disebut-sebut kesal terhadap PT Kimia Farma yang menimbulkan resistansi dari program vaksin berbayar.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin diduga tak sreg dengan program vaksinasi berbayar.
Sejumlah perusahaan diduga menikmati jatah vaksin gotong-royong meski tak mendaftar ke Kadin.
HAMPIR sepekan menuai polemik, program Vaksinasi Gotong Royong berbayar untuk individu akhirnya bubar jalan. Pembatalan program itu diumumkan oleh Sekretaris Kabinet Pramono Anung melalui kanal YouTube Sekretariat Presiden pada Jumat sore, 16 Juli lalu. “Presiden telah memberi arahan tegas untuk vaksin berbayar melalui Kimia Farma semua dibatalkan dan dicabut sehingga semua vaksin tetap gratis,” ujar Pramono.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo