Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
PELAKSANAAN ibadah haji belum juga rampung, Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Muhaimin Iskandar telah menggelar rapat evaluasi pada Senin, 1 Juli 2024. Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa itu mengumpulkan anggota Tim Pengawas Haji dan perwakilan sembilan fraksi di ruang rapat Komisi bidang Agama DPR. Membahas berbagai persoalan, termasuk kuota haji khusus, mereka membicarakan rencana pembentukan panitia khusus atau pansus haji.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Hussein Abri Dongoran, Egi Adyatama, Erwan Hermawan, dan Savero Aristia Wienanto berkontribusi dalam penulisan artikel ini. Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Tembakan dari Mantan Kawan"