Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JAKARTA – Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) DKI Jakarta membongkar jaringan perdagangan kosmetik palsu di sejumlah kota besar, menyusul penggerebekan sebuah gudang di kawasan Kapuk Muara, Jakarta Utara, Kamis malam lalu. "Ini jaringan yang memiliki keterkaitan dengan jaringan di seluruh Indonesia," kata Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Penny Lukito, kepada wartawan di Jakarta Timur, kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo