Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
BANYAK memedi atau setan. Ini per-ingatan yang kerap disampaikan Jaksa Agung Hendarman Supandji terhadap para jaksa pengusut kasus dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia. Memedi yang dimaksud Hendarman bukan semacam hantu, genderuwo, atau pocong, melainkan godaan-godaan, termasuk uang yang bisa bikin mata silau dan mental runtuh.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo