Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JAKARTA - Pemerintah DKI Jakarta mengajukan penambahan dana sebesar Rp 200 miliar untuk program Kartu Jakarta Sehat (KJS) dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) 2013. "Dana itu rencananya akan digunakan untuk menambah pembayaran tagihan rumah sakit yang melayani pasien KJS," kata Direktur Unit Pelayanan Jaminan Kesehatan Daerah Dinas Kesehatan DKI Jakarta Theryoto kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo