Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Tingkat keterisian Bandara Kertajati hanya 30 persen.
LRT Jabodebek bermasalah dalam beberapa aspek.
Dampak infrastruktur era Jokowi tak optimal mendorong pertumbuhan ekonomi.
KEPULANGAN 753 anggota jemaah haji pada Senin, 22 Juli 2024, menjadi penutup layanan penerbangan haji Bandar Udara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati. Infrastruktur yang terletak di Majalengka ini sebulan penuh melayani 30 kelompok terbang atau kloter penerbangan haji untuk 13.040 orang. “Kami telah selesai melayani kedatangan jemaah haji dari beberapa kabupaten dan kota di Jawa Barat,” kata Executive General Manager BIJB Kertajati Indra Crisna seperti dilansir Antara pada Selasa, 23 Juli 2024.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Dilema Infrastruktur ‘Telur dan Ayam'".