Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SILANG pendapat mencuat dalam rapat kabinet terbatas di Istana Merdeka pada Senin, 14 Agustus lalu. Dihadiri sepuluh menteri dan tiga kepala daerah, rapat itu membahas polusi udara di Jakarta dan sekitarnya. Setelah Presiden Joko Widodo menanyakan penyebab tingginya polusi Jakarta, para pejabat negara mulai menyampaikan data yang berbeda.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Francisca Christy Rosana dan Raymundus Rikang berkontribusi dalam penulisan artikel ini. Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Jerubu Udara Ibu Kota"