Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Dia membangun karakter Upin-Ipin agar anak-anak mendapatkan referensi kartun yang mendidik.
Pencipta Upin Ipin adalah suami-istri dari Selangor, Malaysia, yang memakai uang pensiun untuk membangun studio animasi.
Upin Ipin kini menjadi fenomena global animasi Asia yang bisa menembus Oscar.
FILM Upin & Ipin: Keris Siamang Tunggal masuk daftar penerima Oscar 2020. Kartun Malaysia ini menjadi film animasi terbaik bersama 31 animasi lain yang akan bertanding dalam Academy Award itu. Saat pengumuman Oscar ke-91 pada 24 Februari 2020, Upin dan Ipin tersisih. Gelar film animasi terbaik jatuh pada Toy Story 4. Kekalahan itu tak membuat kecewa Haji Burhanuddin Md. Radzi. Pencipta Upin Ipin ini tak menduga animasinya menjadi nomine penghargaan film paling bergengsi itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo