Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi
Sistemik Merah Putih

Berita Tempo Plus

Risiko Jika Koperasi Desa Merah Putih Didanai Bank Negara

Pendanaan Koperasi Desa Merah Putih dari bank negara berisiko memicu kredit macet. Porsi pinjaman ke sektor riil bisa berkurang.

17 April 2025 | 12.00 WIB

Presiden Prabowo Subianto memimpin rapat terbatas bersama sejumlah menteri Kabinet Merah Putih untuk menetapkan kebijakan strategis demi memperkuat ekonomi desa melalui pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, di Istana Merdeka, Jakarta, 3 Maret 2025. BPMI Setpres/Rusman
Perbesar
Presiden Prabowo Subianto memimpin rapat terbatas bersama sejumlah menteri Kabinet Merah Putih untuk menetapkan kebijakan strategis demi memperkuat ekonomi desa melalui pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, di Istana Merdeka, Jakarta, 3 Maret 2025. BPMI Setpres/Rusman

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Pemerintah meminta bantuan Himpunan Bank Negara membiayai Koperasi Desa Merah Putih.

  • Anggota Himbara masih menanti kepastian pemerintah soal pembiayaan ke Koperasi Desa Merah Putih.

  • Risiko kredit macet Himbara meningkat jika manajemen Koperasi Desa Merah Putih tidak mengelola usaha dengan baik.

RENCANA pembentukan Koperasi Desa Merah Putih dikebut. Presiden Prabowo Subianto mengeluarkan Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2025 tentang Percepatan Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih. 

Dalam instruksi yang berlaku sejak 27 Maret 2025 tersebut, Prabowo meminta Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengutamakan pengalokasian dan penggunaan anggaran guna mendukung percepatan pembentukan Koperasi Desa Merah Putih.

Menteri Koperasi Budi Arie Setiadi memperkirakan pendanaan pembentukan 80 ribu Koperasi Desa Merah Putih mencapai Rp 400 triliun. Estimasi itu didapat lantaran satu unit koperasi diperkirakan membutuhkan Rp 5 miliar untuk beroperasi.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Vindry Florentin

Lulus dari Fakultas Ilmu Budaya Universitas Padjadjaran tahun 2015 dan bergabung dengan Tempo di tahun yang sama. Kini meliput isu seputar ekonomi dan bisnis. Salah satu host siniar Jelasin Dong! di YouTube Tempodotco

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus