Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
The Fed sudah menaikkan suku bunga, tapi inflasi tetap melonjak.
Surplus neraca perdagangan membuat Indonesia menikmati rasa aman palsu.
Tren penurunan harga komoditas akan berlanjut dan mengancam neraca perdagangan.
DATA inflasi di Amerika Serikat yang terbit pekan lalu benar-benar mengejutkan. Inflasi tahunan per Juni 2022 melonjak luar biasa, 9,1 persen. Inflasi setinggi itu di negara dengan perekonomian terbesar di dunia tentu mengkhawatirkan. Dampaknya bisa sangat luas.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo