Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
RUANG sidang di lantai dua gedung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat sudah dipenuhi pengunjung pada pukul o8.oo, Senin pekan lalu. Padahal, menurut jadwal, persidangan baru akan dimulai dua jam lagi. Dua ratusan orang yang hadir itu adalah investor yang menanamkan uang di Koperasi Cipaganti Karya Guna Persada.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo