Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Opsi Berutang untuk Mendanai Makan Siang Gratis

Pemerintah memasang aneka opsi untuk mendanai program makan siang gratis. Ada rencana memangkas subsidi dan menambah utang.

12 Mei 2024 | 00.00 WIB

Presiden Joko Widodo memberi sambutan pada acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) 2024, di Jakarta Convention Center, 6 Mei 2024. BPMI Setpres/Vico
Perbesar
Presiden Joko Widodo memberi sambutan pada acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) 2024, di Jakarta Convention Center, 6 Mei 2024. BPMI Setpres/Vico

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Tim Asistensi Prabowo dan Kementerian Keuangan membahas program makan siang gratis.

  • Butuh alokasi belanja besar dalam APBN 2025 untuk mendanai program makan siang gratis.

  • Tambahan utang akan mendanai program makan siang gratis.

DIPIMPIN Burhanuddin Abdullah, Gubernur Bank Indonesia periode 2003-2008, Tim Asistensi Prabowo Subianto berkunjung ke kantor Kementerian Keuangan pada pertengahan April 2024. Mereka berniat membahas berbagai program unggulan Prabowo, seperti makan siang gratis untuk siswa sekolah.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Caesar Akbar dan Savero Aristia Wienanto berkontribusi dalam artikel ini. Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Program Unggulan Jebol Anggaran". 

Khairul anam

Redaktur ekonomi Majalah Tempo. Meliput isu ekonomi dan bisnis sejak 2013. Mengikuti program “Money Trail Training” yang diselenggarakan Finance Uncovered, Free Press Unlimited, Journalismfund.eu di Jakarta pada 2019. Alumni Universitas Negeri Yogyakarta.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus