Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PURCHASING Manager's Index (PMI) Manufaktur pada April 2024 tercatat sebesar 52,9 atau anjlok dibanding pada bulan sebelumnya: 54,2. Angka tersebut menunjukkan ekspansi manufaktur melambat. Menurut S&P Global Indonesia, penyebab melemahnya ekspansi manufaktur adalah penjualan ekspor, tingkat pertumbuhan produksi, dan permintaan baru yang turun.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Direktur Ekonomi S&P Global Market Inteligence Paul Smith mengatakan melambatnya ekspansi manufaktur mendorong perusahaan mengurangi jumlah tenaga kerja. Fenomena tersebut dianggap sebagai menurunnya optimisme perusahaan. Bahkan kepercayaan diri perusahaan turun ke tingkat terendah selama hampir empat tahun terakhir pada April ini.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Melambat Ekspansi Manufaktur
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo