Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
KIAMAT” sudah lewat bagi Joha-nes Ginting. Detik-detik mene-gangkan sekaligus menjemukan di rumah sakit bagi pemuda 25 ta-hun itu sudah berakhir. Pasien flu burung asal Desa Kubu Simbelang, Keca-matan Tiga Panah, Kabupaten Karo, Sumatera Utara, itu lolos dari maut. Dia adalah satu-satunya pasien yang selamat dari kluster flu burung di Karo yang telah menewaskan tujuh orang.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo