Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Anjing peliharaan bisa menjadi cerminan kesehatan mental pemiliknya.
Orang dengan tingkat stres tinggi biasanya didampingi anjing dengan tingkat stres yang tinggi pula.
Jalinan emosional ini disebut terbangun dari hasil hubungan manusia-anjing yang dimulai sejak 15 ribu tahun silam.
Jika Anda merasa anjing Anda terlihat stres, mungkin tingkat stres Anda sendirilah yang mempengaruhinya. Sebuah penelitian yang dipublikasikan di Nature’s Scientific Reports menunjukkan bahwa anjing peliharaan dapat menyesuaikan tingkat stres mereka dengan pemiliknya.