Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Mengenakan celana jins biru dan kaus rangkap dengan sweater hitam, remaja kurus itu tertunduk diam ketika digiring dua anggota militer bersenjata lengkap Meksiko, Jumat dua pekan lalu. Edgar Jimenez, 14 tahun, tampak tenang sewaktu dihadapkan dengan puluhan wartawan di kantor Kejaksaan Agung Meksiko di Cuernavaca.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo