Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PETA Amerika Serikat menjelang pemilihan presiden kian jelas terbagi dua: berwarna merah untuk pendukung John McCain (Republik) dan biru untuk bobotoh Barack Obama (Demokrat). Obama diyakini mampu meraup 270 dari 538 suara electoral college untuk memenangi kursi presiden. Sebaliknya, ”McCain harus menguasai semua negara bagian yang dulu dimenangi George W. Bush jika ingin menang,” kata Dick Bennett. Dia memimpin American Research Group, lembaga riset yang bermarkas di New Hampshire. Misi di atas nyaris mustahil bagi McCain karena wilayah yang empat tahun lalu ”dikuasai” Bush kini dipenuhi massa mengambang yang mungkin lebih sudi memberikan suara kepada Obama.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo