Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Sejumlah negara menjatuhkan sanksi kepada pejabat militer Myanmar yang terlibat kudeta.
Tentara dan polisi Myanmar terus menekan demonstrasi dan memburu para pembangkang.
Indonesia sempat dilanda rumor mendukung junta militer.
KYAW Moe Tun tampak emosional dan terbata-bata saat menyelesaikan rangkaian kalimat terakhirnya. Duta Besar Myanmar untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa itu memohon kepada komunitas internasional untuk membantu mengakhiri kudeta militer di negerinya. Di hadapan 193 anggota Sidang Umum PBB di New York, Amerika Serikat, pada Jumat, 26 Februari lalu, dia meminta bantuan dunia untuk menghentikan aksi brutal tentara dan polisi terhadap rakyat Myanmar.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo