Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Aliran uang akan makin cepat menjelang Pemilu 2024.
Dana pemilu mengalir melalui berbagai sektor usaha hingga serangan fajar.
Tingginya tingkat perputaran dana pemilu berisiko bagi demokrasi sekaligus memberi manfaat pada ekonomi.
INDONESIA akan memasuki masa paling krusial: Pemilihan Umum atau Pemilu 2024. Masyarakat akan memilih presiden dan wakil presiden, anggota legislatif, serta kepala daerah yang bakal menentukan arah kebijakan negara serta memikul beban pembangunan selama lima tahun mendatang. Tidak hanya menjadi ajang persaingan antarpartai dan para politikus, Pemilu 2024 juga menjadi pesta bagi masyarakat yang mengharapkan berkah ekonomi dari agenda lima tahunan ini.Â
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Dua Sisi Perputaran Uang Pemilu"