Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
TRAGEDI 30 September 1965 atau G30S memiliki dua wajah. Di satu sisi terjadi pembunuhan tujuh perwira Tentara Nasional Indonesia oleh pasukan Cakrabirawa pimpinan Kolonel Untung. Di sisi lain, peristiwa itu mengawali penangkapan, penahanan, penyiksaan, dan pembantaian terhadap ratusan ribu hingga jutaan anggota, simpatisan, dan mereka yang dituding terafiliasi dengan Partai Komunis Indonesia. Sisi yang kedua ini kini diabaikan bahkan diupayakan ditutup-tutupi.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo