Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Spogomi atau olahraga memungut sampah yang berasal dari Jepang sudah marak di Indonesia.
Dalam Spogomi World Cup 2023, perhelatan Olimpiade memungut sampah pertama di dunia, Indonesia diwakili Tim Berlian yang terdiri atas Nuraini, Siti Haroyani, dan Neneng Sopiyati.
Berlian merupakan nama bank sampah yang didirikan Nuraini, Siti Haroyani, dan Neneng Sopiyati yang mengalahkan 32 tim lain dalam kualifikasi Spogomi Indonesia.
RASA kagum dan sedih bercampur dalam hati Siti Haroyani, 56 tahun, yang pertama kali menginjakkan kaki di Jepang. Kondisi Tokyo yang sangat bersih itu berbeda jauh dengan kampung Haroyani di Kelurahan Lenteng Agung, Kecamatan Jagakarsa, Jakarta Selatan. Namun ia sedih karena susahnya menemukan sampah ketika mengikuti kejuaraan dunia memungut sampah atau Spogomi World Cup 2023 yang berlangsung pada 22 November 2023.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Spogomi, Olimpiade Memungut Sampah"