Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Pemangkasan anggaran menjadi kebijakan Prabowo Subianto atas nama penghematan dan efisiensi.
Tunggakan BPJS mencapai jumlah yang mencengangkan.
Apakah pegawai KPU digaji bulanan meski bekerja lima tahun sekali?
PRESIDEN Prabowo Subianto memerintahkan kementerian menghemat anggaran. Perintah tersebut didukung oleh Dewan Perwakilan Rakyat melalui pernyataan Ketua DPR Puan Maharani. Sebetulnya ini bukan pertama kali presiden memerintahkan penghematan anggaran. Sebab, presiden-presiden sebelumnya juga memberikan perintah yang sama, bahkan berulang kali, tapi tidak pernah terealisasi dengan baik. Kebocoran anggaran terus berlangsung, bahkan ada kecenderungan meningkat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo