Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SESEKALI coba Anda menengok situs Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika. Hitung berapa banyak gempa yang mengguncang wilayah Indonesia selama sepekan ini. Tak perlu risau atau terkejut jika didapat data yang menakutkan. Bayangkan, ada 60 gempa berkekuatan 2-6 skala Richter yang terjadi dalam periode 2-5 Desember lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo