Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Seni

Berita Tempo Plus

Gerak Paradoks Tarian Duo Naue-Ho di Solo

Penampilan dua koreografer mancanegara dalam program rutin Studio Plesungan. Mengeksplorasi gerak paradoks.

31 Maret 2024 | 00.00 WIB

Penampilan dua seniman lulusan Program Sarjana Seni Tari/Penciptaan ArtEZ University of the Arts Amsterdam, Belanda, dalam pertunjukan bertajuk The Precise Experience di Teater Arena, Taman Budaya Jawa Tengah, Solo, 26 Maret 2024. Tempo/Septhia Ryanthie
Perbesar
Penampilan dua seniman lulusan Program Sarjana Seni Tari/Penciptaan ArtEZ University of the Arts Amsterdam, Belanda, dalam pertunjukan bertajuk The Precise Experience di Teater Arena, Taman Budaya Jawa Tengah, Solo, 26 Maret 2024. Tempo/Septhia Ryanthie

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Pentas koreografi di Studio Plesungan yang menampilkan program rutin bertajuk “Plesungan on Stage”.

  • Domenik Naue dan Ashley Ho mengeksplorasi koreografi yang dinilai paradoks dan dinamis dari gerak tubuh. Menyuguhkan wacana lembut dan keras.

KEDUANYA memainkan batu hampir sebesar bayi dan kepala manusia dalam gerakan-gerakan mereka. Tiba-tiba salah satu penari meletakkan sebuah batu di mukanya, lalu menaruhnya di muka penari lain. Dalam gerakan selanjutnya, mereka meletakkan batu itu di dada, sedangkan yang lain menaruh batu di pahanya. Salah satunya kemudian meletakkan batu itu di perut atau mengempitnya di antara paha. Adapun yang lain meletakkan batu itu di depan mukanya—seperti mencium batu tersebut dengan pipinya.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini berjudul "Keras-Lembut Koreografi Duo Naue-Ho".

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus