Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
STUDIO mini milik kelompok musik Senyawa riuh di tengah pandemi Covid-19 yang memaksa semua orang mengisolasi diri. Dua pekan setelah meluncurkan album teranyar bertajuk Alkisah, dua personel Senyawa, Wukir Suryadi dan Rully Shabara, menerima kiriman kaset, cakram padat, dan piringan hitam dari sejumlah label musik independen di studio yang nyempil di Kelurahan Patangpuluhan, Wirobrajan, Yogyakarta, itu. Label rekaman indie itu berasal dari berbagai kota di Indonesia dan mancanegara.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo