Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SUNGGUH petaka bagi Sinta Malhotra (diperankan penyanyi sekaligus aktris Lala Karmela). Pernikahannya dengan sang pacar, Vikash (Sahil Shah), di Agra, India, tinggal menghitung hari. Tanggal baik telah ditentukan. Kain sari berwarna mentereng juga sudah disiapkan calon mertua untuk gadis blasteran India-Indonesia ini. Namun tiba-tiba ibu Sinta, Widi (Cut Mini), malah “kabur” ke Indonesia, tepatnya ke kampung halamannya di Desa Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Tanpa aba-aba.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo