Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
IRA Wibowo sebulan belakangan ini gemar nyerocos soal organ intim. Jangan salah paham. Wanita kelahiran Berlin, Jerman, 39 tahun lalu ini memang terlibat kampanye pencegahan kanker leher rahim di Indonesia. Sebagai artis, ia sadar punya kemampuan menjangkau lebih banyak kalangan. “Kalau popularitas bisa dimanfaatkan untuk hal yang baik, kenapa enggak?” kata Ira, yang baru menyelesaikan film terbarunya, Mengejar Mas-Mas.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo