Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Baju Baru Jamaah Islamiyah

Jamaah Islamiyah menyusup ke berbagai organisasi, partai politik, polisi, hingga TNI. Berfokus mencari dana untuk persiapan jihad.

27 November 2021 | 00.00 WIB

Kedekatan Farid Okbah dan Ahmad Zain (kiri) yang diunggah akun faridokbah_official. TEMPO/Jati Mahatmai
Perbesar
Kedekatan Farid Okbah dan Ahmad Zain (kiri) yang diunggah akun faridokbah_official. TEMPO/Jati Mahatmai

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Densus 88 menangkap tiga pengurus Jamaah Islamiyah di Bekasi.

  • Densus menuding ketiganya ikut mengelola dana Jamaah Islamiyah.

  • Dewan Syuro Jamaah Islamiyah bisa bertemu dengan Presiden Joko Widodo dan Gubernur Jakarta Anies Baswedan.

GELAP belum lenyap saat sepuluh personel Detasemen Khusus 88 Antiteror Kepolisian RI mendatangi Ahmad Zain An-Najah yang sedang berjalan menuju rumahnya di Pondok Melati Indah, Kota Bekasi, Jawa Barat, Selasa subuh, 16 November lalu. Dalam waktu singkat, Densus meringkus anggota Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia yang dituduh menjadi anggota Jamaah Islamiyah itu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Stefanus Teguh Edi Pramono

Stefanus Teguh Edi Pramono

Bekerja di Tempo sejak November 2005, alumni IISIP Jakarta ini menjadi Redaktur Pelaksana Politik dan Hukum. Pernah meliput perang di Suriah dan terlibat dalam sejumlah investigasi lintas negara seperti perdagangan manusia dan Panama Papers. Meraih Kate Webb Prize 2013, penghargaan untuk jurnalis di daerah konflik, serta Adinegoro 2016 dan 2019.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus