Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JAKARTA -Â Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendukung rencana Pemerintah Provinsi DKI untuk menaikkan tarif parkir di kawasan Jalan Sudirman-Thamrin. Apalagi kawasan itu sudah dilayani oleh sarana transportasi publik yang memadai. "Kondisi jalanan di Jakarta memang sudah sangat macet. Perlu pembatasan (kendaraan) yang tepat," kata Ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD DKI Jakarta, Pantas Nainggolan, kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo