Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Pembangunan sirkuit Formula E masih menyisakan pembuatan pagar besi, paddock, dan tribun penonton.
Panitia mengklaim akan mengantongi sertifikat FIA menjelang pelaksanaan Jakarta E-Prix.
Pembangunan sarana dan prasarana diprediksi selesai pada pertengahan Mei 2022.
JAKARTA – Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), yang akan menjadi arena balap Formula E, masih dalam proses penyelesaian. Padahal persiapan balap mobil listrik yang digelar di Ancol, Jakarta Utara, ini tinggal menyisakan waktu kurang dari 30 hari. PT Jakarta Propertindo (Jakpro) optimistis bisa menyelesaikan seluruh pekerjaan sebelum Juni mendatang.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo