Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Gonggongan anjing memecah pekat pagi yang dingin dan berembun di Torean. Langkah kaki kami di jalan tanah berbatu di dusun kaki Gunung Rinjani ini memancing mereka mendekat dan menyalak lebih kencang. "Anjing-anjing itu membantu kami menjaga ladang jagung, kebun kakao, dan sapi," kata Amak Herni, 56 tahun, porter senior dari dusun itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo