Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Mulai terdeteksi di Indonesia pada Agustus 2003, flu burung telah menyebar ke 21 provinsi dan 132 kabupaten/kota. Total kematian unggas--ayam, burung puyuh, serta bebek--sampai sekarang mencapai 9,53 juta ekor. Serangan terhebat terjadi di Jawa Tengah dengan jumlah unggas yang mati sebanyak 2,6 juta, disusul Jawa Barat 1,8 juta, dan Jawa Timur 1,7 juta unggas.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo