Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SEPEKAN terakhir ini sembilan jaksa penelisik perkara Sistem Administrasi Badan Hukum alias Sisminbakum sibuk bukan kepalang. Dipimpin jaksa Hartadi, tim dari Jaksa Agung Muda Pidana Khusus itu memeriksa secara maraton belasan saksi untuk tersangka Yusril Ihza Mahendra dan Hartono Tanoesoedibjo. ”Sehari bisa lima saksi,” kata Esther PT Sibuea, salah seorang penyidik.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo