Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
MULA-MULA Willy- Brandt hanya meluruskan sebuah karangan bunga di depan Monumen Pemberontakan Ghetto, Warsawa, Polandia, pada 7 Desember 1970. Kala itu, belasan pasang mata orang di sekelilingnya, terdiri atas jurnalis dan politikus, memantau setiap geraknya. Kamera mereka siap mengabadikan momen yang terjadi berikutnya. Brandt mundur beberapa langkah, dan setelahnya adalah sejarah. Dengan segera dia berlutut di monumen tersebut sebagai simbol permohonan maaf atas tindakan Nazi pada masa lalu. Hening menyergap sebelum dipecahkan bunyi klik kamera dalam momen yang berlangsung selama 30 detik itu. Kelak, peristiwa tersebut dikenal sebagai Kniefall von Warschau atau Genuflection of Warsaw.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo